Opening

kurang lebih selama lebih dari 4 bulan saya tidak menulis. Lega rasanya akhirnya bisa nulis di blog ini...


sedikit berbicara mengenai konsistensi, tidak mudah memang, apalagi bagi seseorang yg baru belajar menulis seperti saya. Keringnya ide, keengganan untuk menulis, sibuk dan banyak kegiatan selalu dijadikan kambing hitam oleh saya.

menulis memang bukan perkara instan, setidaknya hal itu terbukti dari pengalaman saya. Menulis merupakan sebuah proses terus menerus yang selalu kita asah disetiap tulisan kita. Yang kadang membutuhkan studi dulu atau bahkan asal ngomong seperti saya ini. Menulis mengajak kita untuk selalu berpikir dan peka terhadap lingkungan sekitar. Mengembangkan ide dan imajinasi sang penulis.

namun tidak menulis selama 4 bulan menurut saya terlalu berlebihan. Inilah kadang yang selalu membelenggu saya, inkonsistensi ide dan kreatifitas. Semoga saya tidak meninggal blog ini lagi dan bisa selalu dapat "wangsit" untuk menulis...


salam..!




0 comments:

Lifescapes

random thoughts and passion of my life

About Me

My Photo
bhagas
sleep deprived person
View my complete profile

Blog Archive